Attributes | Values |
---|
rdfs:label
| - SBS Volume 29
- SBS Volume 29
|
rdfs:comment
| - D (Dokusha means Reader) O (Oda)
- P: Siapa pun yang menjawab pertanyaan "kenapa Zoro terlihat begitu keren? "KARENA DIA TERLIHAT SEPERTI AKU" dan membuat pengisi suara Zoro Nakai Kazuya-san,bingung setengah mati di acara JUMP FIESTA 2003,SILAKAN TINGGALKAN TEMPAT INI SEGERA!! Apa Eiichiro Oda sudah pergi?kalau begitu,Aku bisa memulai kolom SBS ini dengan tenang.SBS dimulai!!!!
|
dcterms:subject
| |
dbkwik:id.onepiece...iPageUsesTemplate
| |
dbkwik:onepiece/pr...iPageUsesTemplate
| |
abstract
| - D (Dokusha means Reader) O (Oda)
- P: Siapa pun yang menjawab pertanyaan "kenapa Zoro terlihat begitu keren? "KARENA DIA TERLIHAT SEPERTI AKU" dan membuat pengisi suara Zoro Nakai Kazuya-san,bingung setengah mati di acara JUMP FIESTA 2003,SILAKAN TINGGALKAN TEMPAT INI SEGERA!! Apa Eiichiro Oda sudah pergi?kalau begitu,Aku bisa memulai kolom SBS ini dengan tenang.SBS dimulai!!!! O: Aku benar-benar lupa tentang itu.JUMP FIESTA adalah acara besar penerbit JUMP yang diadakan setiap akhir tahun.Acara yang sangat besar dan hanya terjadi setahun sekali, sehingga benar-benar menyenangkan. Lebih dari seratus ribu orang datang hanya dalam dua hari. Mereka bahkan memiliki acara musikal ONE PIECE sungguhan!. Itu mengagumkan.Sekarang,mari kita mulai SBS. P: Halo, Oda-sensei! Aku ingin tahu apa semua anggota marinir berpangkat taisa(kapten) di markas pusat dan cabang berbeda? Atau ada cara yang berbeda dalam menggembleng mereka? Dari seseorang di toko topeng center O: Ya. Memang berbeda. Markas besar adalah tempat elite dalam jenjang marinir. Orang-orang ini yang muncul dalam Volume 11. Pangkat mereka adalah letnan(termasuk kapen,letnan 1 dan 2) tetapi jika Basis mantan "Kapten (Taisa) Morgan si lengan kampak" atau "Kapten (Taisa) Nezumi "dari kampung halaman Nami ada di sana, mereka juga termasuk didalamnya. Markas besar dan markas cabang memiliki perbedaan 3 peringkat. Seorng kapten dimarkas cabang bisa dianggap kapten rendahan dimarkas besar,dan seorang komandan akan dianggap sebagai letnan satu(chuui)
|